Komedo merupakan masalah kulit yang bnyak dialami oleh manusia,hal ini di sebabkan oleh produksi kelenjar minyak yang berlebihan,sehinggs memunculkan komeo di wajah dan dapat merusak kulit,maka dari itu mimin akan kasih beberapa cara untuk menghilangkan komedo.
beberpa cara ampuh untuk hilangkan komedo yaitu:
1.Madu dan Lemon
Cara menghilangkannya dengan lemon dan madu yakni dengan cara
mengiris buah lemon menjadi dua bagian. Kemudian teteskan madu pada
permukaan lemon yang sudah diiris tadi. Setelah itu gosok-gosokkan
irisan lemon yang sudah ditetesi madu tersebut pada wajah yang
berkomedo. Diamkan selama 5-7 menit lalu bersihkan dengan air dingin
agar pori-pori wajah anda menutup kembali.lakukan cara ini 1 kali sehari supaya komedonya hilang.
2.Gel Lidah Buaya
Yang kedua yaitu dengan lidah buaya,lidah buaya di sini merupakan tumbuhan yang di sebut orang dengan nama lidah buaya,jadi bukan lidah buaya sungguhan.baikl ha car nya yaitu dengan mengoleskan gel lidah buaya pada area komedo, setelah itu diamkan selama
10-15 menit. Langkah terakhir yakni membilas wajah dengan air sampai bersih.
3.Dengan Uap Air Panas
Cara in sangat mudah sekali karena cukup dengan meletakak air panas dalam wadah lalu posisikan area komedo terkena uap air panas,uapi komedo anda selama 2-3 menit sampi anda pijit pijit area komedo itu,lalu anda bersihkan beksa komedo itu dengan handuk.
4 Dengan Putih Telur
Caranya yaitu dengan mengoleskan putih telur keseluruh wajah anda atau pada area komedo saja.
Setelah dioleskan diamkan selama 10-15 menit atau sampai mengering
dengan sendirinya. Setelah itu bersihkan wajah anda menggunakan air hangat.
5.Baking Soda
Tidak hanya untuk membuat kue tetapi baking soda juga berguna untuk menghilangkan komedo diwajah,caranya yaitu dengan campurkan 1 sendok makan baking soda dengan 2 sendok makan air hangat, lalu oleskan pada wajah sambil dipijat dengan gerakan memutar selama 2 – 3 menit setelah itu bilas wajah dengan air.
Itulah beberapa cara yang ampuh untuk menghilangkan komedo di wajah,silahkan kalian coba dirumah.dan terima kasih sudah mengunjungi blog kami dan postingan saya
Penulis/Key :Hanifa Sepriadi